SIPEDET CANTIK ! Sosialisasi Pendataan Sosial Ekonomi
Ratna Dewi 21 Mei 2024 09:15:21 WIB
SIDA -- Kegiatan sosialisasi pendataan sosial ekonomi dengan menggunakan aplikasi System Pendataan Desa Terpadu Cinta Statistic (SIPEDET Cantik) dilaksanakan dengan sukses di Ruang Rapat II Kapanewon Playen pada hari ini, Jumat (21/05/2024). Kegiatan ini merupakan tindak lanjut dari Surat Edaran Bupati Gunungkidul Nomor 15 Tahun 2024 dan surat dari Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (BAPPEDA) Kabupaten Gunungkidul Nomor B/000.9.6.1/159/2024.
Dalam kegiatan sosialisasi ini, Lurah, Carik, dan Dukuh dari Kalurahan Plembutan juga turut hadir. Mereka mengikuti dengan antusias untuk memahami dan mendalami penggunaan aplikasi SIPEDET Cantik dalam pengumpulan data sosial dan ekonomi.
Diharapkan, dengan partisipasi aktif dari seluruh pihak, proses pendataan sosial ekonomi di wilayah ini dapat berjalan lancar dan memberikan dampak positif yang signifikan bagi kemajuan daerah.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Pemerintah Kalurahan Plembutan Melaksanakan Halal Bi Halal
- Plembutan Siaga Banjir 43 Rumah Terendam Banjir
- Penyaluran BLT Dana Desa Tahun 2025 di Kalurahan Plembutan
- Selamat Mudik - Mudik Aman dan Nyaman
- Safari Tarawih di Masjid Al-Ikhlas Papringan: Momentum Kebersamaan dan Ukhuwah Islamiyah
- Malam Tirakatan Peringatan Hari Jadi ke-270 DIY di Kapanewon Playen